[iklan]

DHAMIR RAFA' (Kata Ganti Subjek) (Belajar Bahasa Arab)

ضَمِيْر رَفْع
DHAMIR RAFA' (Kata Ganti Subjek)


Semua Dhamir dapat dikelompokkan menjadi tiga macam:
1. MUTAKALLIM مُتَكَلِّم ) atau pembicara (orang pertama).
a) Mufrad: أَنَا (= aku, saya) untuk Mudzakkar maupun Muannats.
b) Mutsanna/Jamak: نَحْنُ (= kami, kita) untuk Mudzakkar maupun Muannats.

2. MUKHATHAB مُخَاطَب ) atau lawan bicara (orang kedua). Terdiri dari:
a) Mufrad: أَنْتَ (= engkau) untuk Mudzakkar dan أَنْتِ untuk Muannats.
b) Mutsanna: أَنْتُمَا (= kamu berdua) untuk Mudzakkar maupun Muannats.
c) Jamak: أَنْتُمْ (= kalian) untuk Mudzakkar dan أَنْتُنَّ untuk Muannats.

3. GHAIB ( غَائِب ) atau tidak berada di tempat (orang ketiga). Terdiri dari:
a) Mufrad: هُوَ (= dia) untuk Mudzakkar dan هِيَ untuk Muannats.
b) Mutsanna: هُمَا (= mereka berdua) untuk Mudzakkar maupun Muannats.
c) Jamak: هُمْ (= mereka) untuk Mudzakkar dan هُنَّ untuk Muannats.

Hafalkanlah keduabelas bentuk Dhamir Rafa' di atas beserta artinya

 
daftar-harga-wiremesh-agustus-2019

Terkait :


Update: 2025-03-14T21:39:20.000+07:00
Keywords: dhamir, rafa', kata, ganti, subjek, belajar, bahasa, arab
1 comments


1 komentar:

Artikel Arsitektur dan Konstruksi

  • Wiremesh M8 Sragen, Semarang, Surabaya, Jakarta
    10: *Saya ingin info mengenai Produk JayaSteel* Jenis :wermesh M8Ukuran :7.0Jumlah :2400lmbr...ma: Untuk daerah mana?10:…
  • Manfaat Kegiatan Ekspor dan Impor
    Manfaat Kegiatan Ekspor dan Impor Kegiatan jual beli di pasar atau di toko sudah sering kamu temui. Dengan adanya…
  • Pengelasan Posisi Datar (Manik Lurus dengan Ayunan)
     TEKNIK PENGELASAN TEKNIK PENGELASAN BUSUR LISTRIK ..Penanganan Mesin Las Busur Listrik Arus Bolak - Balik Mengelas…
  • Besaran dan Satuan Cara Menyusun Gaya
    Setiap besaran dalam ilmu gaya harus dinyatakan dengan satuan. Umumnya besaran-besaran terbagi kedalam dimensi massa/mass…
  • Sistem Struktur GIRDER PLAT dengan Konstruksi Baja
    Girder plat adalah bentuk khusus dari balok dengan penampang tersusun, Elemen ini dapat dirancang untuk berbagai macam beban…
  • Aplikasi Konstruksi Beton bertulang [TEKNIK STRUKTUR BANGUNAN DENGAN KONSTRUKSI BETON]
    TEKNIK STRUKTUR BANGUNAN DENGAN KONSTRUKSI BETON Sifat dan Karakteristik Beton sebagai Material Bangunan Material…
 

Bersama Belajar Islam | Pondok OmaSAE: Bersama mengkaji warisan Rasulullah saw | # - # | Pondok OmaSAE : Belajar Agama via online


Didukung oleh: Suwur - Tenda SUWUR - OmaSae - Blogger - JayaSteel - Air Minum Isi Ulang - TAS Omasae - Furniture - Rumah Suwur - Bengkel Las -